Cara Klaim Sebagai Wali
Agar orang tua/wali dapat mengakses dasbor putra-putrinya serta mengetahui sejauh mana progres belajar mereka, terlebih dahulu wali harus menambahkan siswa dengan cara mengaktifkan kode klaim.
Catatan:
Kami rekomendasikan agar wali maupun siswa login dari perangkat yang berbeda.
Cara Klaim Sebagai Wali
Pastikan telah login di ciptacendekia.com dan sudah masuk ke bagian member area.
Klik menu WALI
Klik pada tombol Tambahkan Anak
Berikan kode klaim yang tertera kepada anak Anda.
Masukkan kode klaim di kolom yang tersedia pada menu siswa. (Saat login sebagai siswa)
Last updated